Tujuan

  1. Menghasilkan lulusan yang profesional, berjiwa Pancasila, memiliki integritas kepribadian yang tinggi, serta mempunyai kualifikasi untuk melakukan profesi menuju terwujudnya masyarakat utama;
  2. Menghasilkan produk penelitian sebagai landasan penyelenggaraan pendidikan dan mengembangkan IPTEKS.
  3. Menghasilkan produk pengabdian kepada masyarakat berbasis penelitian untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat.
  4. Mewujudkan civitas akademika yang memiliki perilaku yang sesuai nilai-nilai Al-Islam dan Kemuhammadiyahan; dan,
  5. Mewujudkan kerjasama dengan pihak lain dalam lingkup regional, nasional dan internasional untuk pengembangan pendidikan, penelitian dan pengabdian kepada masyarakat.

Leave a comment